in

5 Hal yang Akan Terjadi Jika Manusia Tinggal di Luar Angkasa

gizmocrazedcopy

Situshiburan.com – Bisa pergi ke luar angkasa merupakan salah tau keinginan banyak orang sebab, hal tersebut dianggap hebat karena tak bisa dilakukan oleh banyak orang. Tapi, sepertinya kamu harus berpikir dua kali deh untuk ingin pergi ke luar angkasa.

Sebab, ada banyak hal yang akan terjadi jika manusia tinggal di luar angkasa. Berbagai pemandangan pun aka berbeda apa yang kamu lihat saat di bumi dengan di luar angkasa.

Nah, berikut ini ada limahal ang akan terjadi jika manusia tinggal di luar angkasa, seperti yang dikutip dari KapanLagi.com.

1. Melihat Matahari Terbit 17 Kali Dalam 1 Hari

Berbeda denga dibumi, saat diluar angkasa kamu dapat melihat matahari terbit sebanyak 17 kali dalam sehari. Bisa kamu bayangkan betapa panasnya saat matahari terbit sebanyak 17 kali. Matahari bakal berputar-putar terbit dan tenggelam setiap 90 menit, hal ini bakal mengganggu tidur siang kamu.

2. Tumbuh Tinggi Lebih Cepat

Jika kamu tinggal di luar angkasa, kamu akan mengalami pertumbuhan tinggal yang lebih cepat. Sebab diluar angkasa tidak ada gravitasi sehingga tidak adanya tekanan. Tulang belakang kamu pun akan meregang hingga tinggi kamu akan bertambah.

3. Gak bisa mendengkur

Salah satu kabar gembiara bagi kamu yang suka mendengkur, sebab mendengkur juga disebabkan adanya gravitasi,sehingga saat diluar angkasa kamu tidak akan bisa mendengkur.

4. Makanan khusus

Saat diluar angkasa kamu akan makan akanan khusus. kamu tidak bisa mencampurkan makanan kamu dengan garam atau pun gula, sebab partikel-partikel kecil seperti gula  akan menyebar saat diluar angkasa, dan akan menyumbat seluruh benda-benda di sekitarnya. Termasuk juga menyumbat, hidung, mata, mulut, telinga, dan semuanya sehingga akan membahayakan kamu.

5. Space Adaptation Syndrom

Jika kamu tinggal di luar angkasa maka kamu akan mengalami gangguan yang disebut dengan Space adaptation syndrom. Inilah yang dialami oleh para astronot setelah pulang dari luar angkasa. Saat sampai di bumi mereka akan merasa tubuh terbalik, berputar-putar dan sebagainya, sehingga para astronot harus melakukan terapi beberapa hari setelah pulang dari luar negeri.

Nah, itulah dia ke lima hal yang akan terjadi jika manusia tinggal di luar angkasa. Masih mau pergi ke luar angkasa ?

 

7 Hal Gak Penting Ini Bisa Bikin Kamu Berantem Dengan Pasangan

7 Hal yang Harus Kamu Kerjakan Sendirian Sebelum Kematian Menjemput