Inafeed.com – Tahukah gak kamu , jika ternyata selama kita menempuh dunia pendidikan di bangku sekolah ada beberapa kebohongan yang ternyata diajarkan oleh guru – guru kita. Kebohongan ini sendiri tercantum dalam sebuah materi yang kita pelajari.
Banyak orang mungkin tak menyadari tentang kebohongan ini. Bahkan mungkin banyak orang yang tak mempercayainya. Namun jika dipikirkan secara logika , ternyata pengetahuan yang diajarkan oleh guru itu malah menjadi sebuah kebohongan.
Mau tahu apa saja kebohongan yang diajarkan saat kita sekolah. Seperti yang dilansir dari jalantikus.com, inilah dia diantaranya :
1. Lidah
Salah satu kebohongan yang diajarkan di bangku sekolah yakni materi tentang indera manusia terutama lidah. Dalam ilmu pengetahuan biologi, kita diajarkan tentang struktur anatomi lidah yang dibagi menjadi beberapa bagian untuk tugasnya masing-masing, manis, asam, asin, dan pahit.
Namun ternyata , penjelasan tersebut ternyata menjadi sebuah kebohongan. Faktanya semua permukaan lidah punya fungsi yang sama yaitu untuk merasakan makanan. Dan rasa makanan itu di deteksi akibat adanya protein pada lidah.
Lanjut Baca di Halaman Berikutnya